Saat Ini Status Gunung Semeru Naik ke Level IV Awas
Status Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur naik dari level II waspada menjadi level IV awas. Kenaikan status ini buntut dari erupsi Gunung Semeru berupa luncuran awan panas. Aktivitas Gunung Semeru kembali meningkat dengan puluhan gempa erupsi dan guguran tercatat pada Kamis (20/11/2025). Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengeluarkan peringatan keras agar …
Saat Ini Status Gunung Semeru Naik ke Level IV Awas Read More »

